Fasilitas Pesantren
- Minggu, 05 Oktober 2025
- Pesantren Darularafah Raya
- 0 komentar
Fasilitas Pesantren Darularafah Raya diantaranya adalah :
1. Masjid Raya Sutan Naga
Merupakan Masjid yang diperuntukkan untuk ibadah Sholat Jama'ah dan mendengar tausiah ustadz bagi santri (Putra) serta menjadi tempat kegiatan rohani lainnya.

2. Masjid Dyah (Putri)
Merupakan Masjid yang diperuntukkan untuk kegiatan rohani para Dyah (putri) baik itu menghafal Al-Qur'an, Shalat berjama'ah, tausiah dan kegiatan laiinya.

3. Gedung Aula Al-Munawwarah

4. Wisma Pelangi

5. Perpustakaan

6. Gedung Asrama Santri (Putra)

7. Gedung Asrama Dyah (Putri)

8. Lapangan Bola Kaki

9. Lapangan Futsal

10. Lapangan Voli

11. Lapangan Basket

12. Laboratorium Komputer

13. Laboratorium MIPA

14. Klinik Kesehatan

15. Dapur

16. Green House

17. Pabrik Tempe

18. SMA Swasta Galih Agung

19. SMP Swasta Galih Agung

20. MA Swasta Darul Arafah

21. MTs Swasta Darul Arafah

Itulah beberapa fasilitas yang ada di pesantren darularafah raya, selain yang tersebut diatas, masih banyak lagi fasilitas yang ada di pesantren.